Riyadhus Shalihin icon

Riyadhus Shalihin

★★★★★
★★★★★
(0.00/5)

1.0Free6 years ago

Download Riyadhus Shalihin APK latest version Free for Android

Version 1.0
Update
Size 20.61 MB (21,614,364 bytes)
Developer Fname Studio
Category Apps, Books & Reference
Package Name com.Fnamestudio.Riyadusholihin
OS 4.0 and up

Riyadhus Shalihin APPLICATION description

Riyadhus Shalihin - Taman Orang-orang Shalih
Riyadhus Shalihin - Taman Orang-orang Shalih
7
Bab 1
Keikhlasan Dan Menghadhirkan Niat Dalam Segala Perbuatan,
Ucapan Dan Keadaan Yang Nyata Dan Yang Samar
Allah Ta'ala berfirman:
"Dan tidaklah mereka itu diperintahkan melainkan supaya sama menyembah Allah, dengan
tulus ikhlas menjalankan agama untuk-Nya semata-mata, berdiri turus dan menegakkan shalat serta
menunaikan zakat dan yang sedemikian itulah agama yang benar." (al-Bayyinah: 5)
Allah Ta'ala berfirman pula:
"Samasekali tidak akan sampai kepada Allah daging-daging dan darah-darah binatang kurban
itu, tetapi akan sampailah padaNya ketaqwaan dan engkau sekalian." 1 (al-Haj: 37)
Allah Ta'ala berfirman pula:
"Katakanlah - wahai Muhammad 2,sekalipun engkau semua sembunyikan apa-apa yang ada di
dalam hatimu ataupun engkau sekalian tampakkan, pasti diketahui juga oleh Allah." (ali-lmran: 29)
1. Dari Amirul mu'minin Abu Hafs yaitu Umar bin Al-khaththab bin Nufail bin Abdul
'Uzza bin Riah bin Abdullah bin Qurth bin Razah bin 'Adi bin Ka'ab bin Luai bin Ghalib al-
Qurasyi al-'Adawi r.a. berkata: Saya mendengar Rasulullah s.a.w. bersabda 3:
"Hanyasanya semua amal perbuatan itu dengan disertai niat-niatnya dan hanyasanya bagi
setiap orang itu apa yang telah menjadi niatnya. Maka barangsiapa yang hijrahnya itu kepada Allah
dan RasulNya, maka hijrahnya itupun kepada Allah dan RasulNya. Dan barangsiapa yang hijrahnya
itu untuk harta dunia yang hendak diperolehinya, ataupun untuk seorang wanita yang hendak
dikawininya, maka hijrahnyapun kepada sesuatu yang dimaksud dalam hijrahnya itu."
(Muttafaq (disepakati) atas keshahihannya Hadis ini)
Diriwayatkan oleh dua orang imam ahli Hadis yaitu Abu Abdillah Muhammad bin
Ismail bin Ibrahim bin Almughirah bin Bardizbah Alju'fi Albukhari, - lazim disingkat dengan
Bukhari saja -dan Abulhusain Muslim bin Alhajjaj bin Muslim Alqusyairi Annaisaburi, -
lazim disingkat dengan Muslim saja - radhiallahu 'anhuma dalam kedua kitab masingmasing
yang keduanya itu adalah seshahih-shahihnya kitab Hadis yang dikarangkan.

NOTE: This is an Unofficial App. All trademarks and copyright protected to the respective owners. Content compiled from various internet sources.

DISCLAIMER: All copyright and trademarks are owned by reviews Reviews their respective owners. The images in this application are collected from around the web, if we are in breach of copyright, please let us know and it will be removed as soon as possible.
↓ Read more
Riyadhus Shalihin screen 1 Riyadhus Shalihin screen 2 Riyadhus Shalihin screen 3 Riyadhus Shalihin screen 4 Riyadhus Shalihin screen 5 Riyadhus Shalihin screen 6 Riyadhus Shalihin screen 7 Riyadhus Shalihin screen 8 Riyadhus Shalihin screen 9 Riyadhus Shalihin screen 10 Riyadhus Shalihin screen 11 Riyadhus Shalihin screen 12 Riyadhus Shalihin screen 13 Riyadhus Shalihin screen 14 Riyadhus Shalihin screen 15