Sukses Psikotes icon

Sukses Psikotes

★★★★★
★★★★★
(3.94/5)

1.0Free9 years ago

Download Sukses Psikotes APK latest version Free for Android

Version 1.0
Update
Size 3.5M
Developer PakpakNese
Category Apps, Education
Package Name com.oberlinton.soalpsikotes
OS 2.2 and up

Sukses Psikotes APPLICATION description

Tes Psikologi atau lebih dikenal sebagai Psikotes adalah tes untuk mengukur aspek individu secara psikis. Tes dapat berbentuk tertulis, visual, atau evaluasi secara verbal yang teradministrasi untuk mengukur fungsi kognitif dan emosional. Tes dapat diaplikasikan kepada anak-anak maupun dewasa. Tujuan Tes Psikologi digunakan untuk mengukur berbagai kemungkinan atas bermacam kemampuan secara mental dan apa-apa yang mendukungnya, termasuk prestasi dan kemampuan, kepribadian, intelegensi, atau bahkan fungsi neurologis. Aplikasi Tes Psikologi dapat dilakukan pada bermacam setting termasuk rekrutmen dalam perusahaan, mengetahui minat dan bakat anak / siswa, tujuan klinis, perkembangan anak, atau kustomisasi design dan modul dalam pelatihan / training.

Para ahli dan pakar psikologi membuat psikotes adalah salah satu tujuannya untuk menggambarkan kepribadian dari seseorang. Hal ini dikaitkan ketika seseorang mencari pekerjaan, maka diadakanlah test psikotes yang bisa dijadikan salah satu tolak ukur untuk menilai kemampuan tertentu dalam sebuah pekerjaan seperti ketelitian, kreativitas dan sejenisnya. Contoh soal psikotes terbaru sangat dibutuhkan seseorang yang akan mengikuti ujian psikotes baik untuk melamar pekerjaan maupun untuk keperluan lainnya seperti melanjutkan pendidikan, beasiswa ke luar negeri dan sebagainya. Ujian psikotes berbeda dengan ujian pada umumnya dimana dalam ujian psikotes terdapat beberapa modul yang berbeda-beda tergantung dari tujuan dilaksanakannya ujian psikotes tersebut. Seperti dikemukakan di atas bahwa modul ujian psikotes ini dirancang menyesuaikan penyeleksi untuk mengetahui sejauh mana kemampuan seseorang yang diuji melalui psikotes.

Pada aplikasi Sukses Psikotes ini akan diberikan contoh-contoh soal yang meliputi tes
- Tes Analogi Verbal
- Tes Logika Angka
- Tes Logika Arismetik
- Tes Logika Formil
- Tes Lawan Kata
- Tes Padanan Hubungan
- Tes Persamaan Kata
- Tes Seri Deret Angka

Juga disertai TIPS dan TRIK, antara lain :
- Menggambar Manusia
- Menggambar Pohon
- Menggambar Warteqq
- Wawancara
↓ Read more
Sukses Psikotes screen 1 Sukses Psikotes screen 2 Sukses Psikotes screen 3 Sukses Psikotes screen 4 Sukses Psikotes screen 5 Sukses Psikotes screen 6